Seminar Dari Dunia Frankofon: Takhayul dan Kekerasan
Penulis/Author
Ari Bagus Panuntun, S.S., M.A. (1)
Tanggal/Date
10 2023
Kata Kunci/Keyword
Abstrak/Abstract
Seminar ini merupakan bagian dari LiFE Festival Internasional yang diadakan komunitas Salihara Jakarta. Tema tahun ini membahas dunia sastra frankofon atau sastra dunia berbahasa Prancis. Dalam seminar ini, saya menjadi pembicara yang mempresentasikan paper berjudul Romantic Primitivism dan Neokolonialisme Sastra dalam novel L'Enfant Noir karya Camara Laye
Level
Nasional
Status
Dokumen Karya
No
Judul
Tipe Dokumen
Aksi
1
Kontrak Final Pembicara Seminar Frankofon_Ari Bagus Panuntun.pdf