Judul/Title | Narasumber Penyuluhan dan Pengenalan “Khasiat Obat Herbal dan Taman Obat Keluarga (TOGA)” pada Guru dan Siswa SMP Negeri 1 Imogiri, Bantul, Yogyakarta, 10 Oktober 2019 |
Penulis/Author | Dr. Djoko Santosa, S.Si., M.Si. (1); Prof. Dr.rer.nat. apt. Raden Rara Endang Lukitaningsih, S.Si., M.Si. (2); Prof. Dr. Ika Puspita Sari, S.Si., M.Si., Apt. (3); Dr. apt. Indah Purwantini, S.Si., M.Si. (4); Dr. apt. Nunung Yuniarti, S.F., M.Si. (5) |
Tanggal/Date | 10 2019 |
Kata Kunci/Keyword | |
Abstrak/Abstract | Sebagai narasumber dalam kegiatan Penyuluhan dan Pengenalan “Khasiat Obat Herbal dan Taman Obat Keluarga (TOGA)” kepada keluarga SMP Negeri 1 Imogiri, Bantul, Yogyakarta. Kegiatan ini diselenggarakan pada tanggal 10 Oktober 2019. SMP Negeri 1 Imogiri merupakan sekolah Adiwiyata yang ingin mengembangkan TOGA di wilayah sekolah. Siswa dan guru dikenalkan akan jenis-jenis tanaman yang dapat ditanama dalam TOGA serta green house SMP Negeri 1 Imogiri. Guru dan siswa aktif mencatat dan bertanya tentang khasiat tanaman obat serta ingin melanjutkan kegiatan dengan membuat produk teh herbal sebagai bahan pelengkap pada penilaian sekolah Adiwiyata. |
Level | Nasional |
Status |