Karya
Judul/Title Pendamping Mahasiswa Profesi Kedokteran Gigi pada Pemeriksaan Gigi Gratis di KB/RA Baiturrohmah oleh Departemen Bedah Mulut dan Maksilofasial dalam Rangka World Oral Health Day 2024 Kolaborasi FKG UGM, RSGM UGM Prof. Soedomo, dan PT. Unilever Indonesia
Penulis/Author drg. Cahya Yustisia Hasan, Sp.BM. (1); drg. Poerwati Soetji Rahajoe, Sp.BM. (2); drg. Bambang Dwirahardjo, Sp.BM.(K) (3); drg. Yosaphat Bayu Rosanto, MDSc., Sp.BMM., Subsp.IDM(K) (4)
Tanggal/Date 2 2024
Kata Kunci/Keyword
Abstrak/Abstract World Oral Health Day (WOHD) 2024 merupakan kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka memperingati hari kesehatan gigi dan mulut sedunia. Pada lingkup internasional, tema WOHD adalah "A Happy Mouth Is ... A Happy Body''. Namun, kami juga memiliki tema khusus, yaitu "Healthy Teeth, Creating Smile that Shines". WOHD tahun ini dilaksanakan sebagai kolaborasi antara kegiatan mahasiswa FKG UGM dengan Fakultas Kedokteran Gigi UGM. Rangkaian acara yang dilaksanakan berupa penyuluhan, free dental screening, dan topical application fluoride.
Level Nasional
Status
Dokumen Karya
No Judul Tipe Dokumen Aksi
102 April 2024 CAHYA YUSTISIA.pdfSertifikat